Sikapi Edaran PBNU, Lakpesdam PCNU Matangkan Konsep Kaderisasi

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) belum lama ini telah mencabut moratorium kaderisasi NU dan melaunching Pelaksanaan Kaderisasi NU. Surat edaran Pelaksanaan Kaderisasi NU juga sudah dilayangkan sejak tanggal 10 Juni, kemarin. Dalam edaran tersebut, termuat prosedur pelaksanaan kegiatan kaderisasi di…

Puasa dan Spirit Cegah Kenakalan Anak

Memasuki awal ramadhan, masyarakat dihebohkan dengan informasi perkelahian antas kelompok anak baru gede (ABG). Mirisnya, anak-anak tersebut menggunakan sarung sebagai media perkelahian dan aksinya dilakukan dimalam bulan ramadhan. Perang sarung antar ABG ini terjadi dibeberapa wilayah baik perkotaan Slawi maupun…

Tilik Ranting NU, Prioritas Program Bulanan Lakpesdam

Salah satu program prioritas Lakpesdam PCNU Kabupaten Tegal periode ini adalah Tilik Ranting. Program tersebut disepakati bersama dalam Rapat Kerja Lakpesdam PCNU Kabupaten Tegal. Kamis, 16/12/21 bertempat di Auditorium Kampus IBN Tegal. Rapat kerja yang mengusung tema “Pemberdayaan Manusia NU,…

LEMBAGA LAKPESDAM PCNU KABUPATEN TEGAL MASA KHIDMAT 2021- 2026

SUSUNAN PENGURUS LEMBAGA LAKPESDAMPCNU KABUPATEN TEGALMASA KHIDMAT 2021- 2026 KETUA : MUHAMMAD FATKHUDIN, S.Sy., MHI WAKIL KETUA : SAPRO AJI AHMAD MARZUKI, MT SEKRETARIS : M. ALI MALIKI, M.Pd WAKIL SEKRETARIS : : ABDULLOH MUBAROK, SH INDRA FAISOL ALIM, S.Kom…