Kilas Balik LTN NU Dari Konvensional hingga ke Digital

Di kalangan Nahdlatul Ulama (NU), dunia Ta’klif wan Nasyr sebenarnya sudah menjadi bagian dari keseharian mereka, terutama di kalangan santri dan pesantren. Produk kitab kuning yang sudah sejak lama hidup lestari di dalam pesantren dan sekarang juga banyak diperjualbelikan di…

WALISONGO DALAM PENGAWASAN (TERSIRAT) DI KERAJAAN DEMAK

KERAJAAN DEMAK Ketika menelisik sejarah perkembangan Islam di bumi Nusantara (Indonesia) maka tidak akan lepas dari sejarah Kerajaan Demak. Terlebih Demak merupakan kerajaan yang kala itu strategis pada momen Islam masuk ke pulau jawa. Bisa jadi masuknya Islam di Nusantara…

BANI ABBASIYAH: KEKHALIFAHAN YANG MELEMBAGAKAN HISBAH

BANI ABBASIYAH Dinasti Abbasiyah berdiri Tahun 132 Hijriyah bersamaan Tahun 750 Masehi. Abbasiyah berdiri antara lain dilatarbelakangi mulai merapuhnya kekuasaan Bani Umayyah di Damaskus. Kala Bani Umayyah menghadapi berbagai konflik, Bani Abbasiyah maju sebagai pengganti kepemimpinan umat Islam. Wajah revolusi…

Ziarah ke Tuan Rumah Pertemuan Para Wali Nusantara

Oleh. Gus H Muhammad Aqib Sekitar 2 tahunan lalu ketika al faqir sowan ke kediaman Mbah Dimyati Rais di Kaliwungu, beliau bercerita bahwa dahulu pernah terjadi pertemuan penting lima wali besar di tengah Alas Roban Batang. Alhamdulilah sore tadi Rabu,…

Sejarah Ulama NU Desa Penyalahan

JATINEGARA. MediaNuTegal Sejarah perlu ditulis sebagai saksi hidup peradaban manusia, seperti halnya sejarah ulama NU sebagai cara mengetahaui ajaran, cara, serta cerita perjuangan dalam berdakwah para ulama terutama ulama NU pada jaman dahulu, sejarah juga menulis sisi-sisi kehidupan dan ajaran serta…

Cerita Lucu Gus Dur tentang Paus Nyetir Mobil

KH Abdurrahman Wahid atau yang akrab disapa Gus Dur, selain dikenal sebagai sosok ulama, pemikir, penulis, humanis, negarawan, dll, juga dikenal dengan joke atau humornya yang cerdas dan tinggi. Hal itu terbukti dari deretan buku-buku tentang Gus Dur, banyak juga…

Makna Rahmatan lil Alamin dalam Pandangan Gus Dur

KH Abdurrahman Wahid atau yang lebih dikenal dengan Gus Dur didaulat memberi Orasi Ilmiah pada Peresmian Kampus Universitas Yudharta, Pasuruan, Jawa Timur pada Senin, 23 Mei 2005 silam. Dalam ceramah tersebut, di depan para hadirin yang terdiri dari para tokoh…

Kisah Gus Dur, Soeharto dan Teladan Pemimpin

Tokoh Nahdlatul Ulama (NU) Abdurrahman Wahid atau  Gus Dur meninggalkan banyak cerita selama masa kepemimpinannya. Satu hal yang paling diingat adalah ketika Presiden ke-4 RI itu mengakomodasi perayaan tahun baru China atau Imlek menjadi hari libur nasional. Karena langkah berani…

Gus Dur dan Rencana Kedutaan Israel. Sekarang Baru Terbukti.

Ketika dulu Mbah Wali Gus Dur akan membuka Kedutaan Besar Indonesia di Israel dan sebaliknya, sontak beliau dihantam dengan cacimaki dan hujatan yang tidak bisa dibendung. Semua sebutan buruk dan tidak pantas ditimpakan kepada beliau. Ketika belajar kepada beliau, secara…

TENTANG BRILLIANT DAN KHAWARIQNYA GUSDUR

Kisah ini saya dapatkan dari seorang santri Lirboyo angkatan 90-an, sebut saja namanya kang Dul. Pada tahun 93, kang Bedul masih berstatus sebagai santri Lirboyo, hari itu ada hajat acara besar di Pesantren yang digadang sebagai salah-satu Pesantren terbanyak santrinya…